Page 8 - E MODUL TINA
P. 8

KEGIATAN                 1


                                            PEMBELAJARAN 1







            Konsep Listrik Statis dan Muatan Listrik




                  Capaian Pembelajaran


                   Peserta  didik  dapat  membuat  rangkaian  listrik  sederhana,

                   memahami gejala kemagnetan dan kelistrikan untuk menyelesaikan

                   tantangan atau masalah yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari.







                   Tujuan Pembelajaran


                   1. Melalui  pengamatan  video  murid  dapat  menjelaskan  pengertian
                      konsep listrik statis dengan benar.
                   2. Melalui  percobaan,  murid  dapat  mengamati  konsep  listrik  statis
                      yang terjadi pada benda dengan teliti.

                   3. Melalui  percobaan  sederhana  murid  dapat  menganalisa  Hukum
                      Coulomb tentang sifat interaksi muatan listrik dengan teliti

                   4. Melalui  diskusi,  murid  dapat  menghitung  besar  gaya  tarik/tolak
                      (gaya Coulomb) antara dua muatan dengan tepat.
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13